Korem 083/BDJ Gelar Evaluasi Administrasi Penerapan Pelaksanaan PPKM

    Korem 083/BDJ Gelar Evaluasi Administrasi Penerapan Pelaksanaan PPKM

    KOTA MALANG -  Danrem 083/Bdj Kolonel Inf Irwan Subekti yang dalam hal ini di wakilkan oleh Kepala Seksi Operasi (Kasiops) Korem 083/Bdj Mayor Inf Galih Sakti P membuka Rakor pelaksanaan administrasi PPKM Satjar Korem 083/Bdj di aula Untung Suropati Makorem 083/Bdj Jln. Bromo No. 17 Kota Malang, Selasa (02/11/2021).

    Kegiatan yang dihadiri oleh Para Pasiops beserta para Bati Ops Kodim jajaran Korem 083/Bdj dan Batalyon 527/BY ini bertujuan guna memastikan jika pelaksanaan PPKM di wilayah Korem, berjalan dengan baik, serta untuk menyelaraskan pertanggungjawaban soal PPKM dan vaksinator, ” jelas Mayor Galih dalam pembukaan acara tersebut.

    Dalam release ynag diterbitkan Penerangan Korem 083/Bdj, dalam rakor disampiakan bahwa kedepan peninjauan juga akan dilakukan di beberapa posko PPKM wilayah jajaran Korem 083/Bdj, khususnya dalam menghadapi Natal dan Libur akhir tahun.  

    Hal ini sebagai salah satu upaya dalam melakukan pengawasan demi terciptanya ketaatan dan ketertiban dalam mematuhi ketentuan, dan peraturan yang efektif, efisien sehingga kondisi saat ini yang sudah mulai membaik dapat terus dipertahankan dan ditingkatkan, sehingga Pandemi covid 19 segera berakhir dan kehidupan sosial ekonomi masyarakat kembali pulih, ” jelas Mayor Inf Galih P. (Penrem083/Bdj)

    KOTA MALANG
    Achmad Sarjono

    Achmad Sarjono

    Artikel Sebelumnya

    PCNU Kangean Gandeng Kemenag Gelar Seminar...

    Artikel Berikutnya

    Peduli Anak, Indonesia Tangguh, Danrem 083/Bdj...

    Berita terkait

    Rekomendasi berita

    Tahap Dua, 2 Tersangka Korupsi PT. Waskita Beton Precast Segera Disidang
    Langkah Kompolnas dan Divisi Humas Polri Bangun Sinergitas Berikan Pelayanan Terbaik Kepada Masyarakat
    Perkembangan Terkini atas Pemberitaan Surat Tuntutan Para Terdakwa dalam Perkara Pembunuhan Brigadir J
    Kapolda Jatim Pimpin Upacara Serah Terima Jabatan Pejabat Polda dan Kapolres Jajaran
    dr. Hj. ST Saenab NB, M.Kes, DPO Korupsi RSUD Daya Kota Makasar Ditangkap Tim Tabur Kejagung

    Tags