Danramil Bersama Anggota Koramil 0831/04 Sukolilo Ikuti Apel Kesiapsiagaan Bencana Alam

    Danramil Bersama Anggota Koramil 0831/04 Sukolilo Ikuti Apel Kesiapsiagaan Bencana Alam

    SURABAYA - Danramil bersama Anggota Koramil 0831/04 Sukolilo melaksanakan. Apel Pagi Kesiapsiagaan bencana alam di. Halaman Kantor Kecamatan Sukolilo, Surabaya, Senin (08/11/2021).

    Kegiatan apel kesiapsiagaan tersebut di hadiri oleh. Danramil 0831/04 Sukolilo. Kapolsek Sukolilo berserta anggota. Camat Sukolilo berserta staf kecamatan sukolilo. Lurah se-kecamatan sukolilo. Satgas Linmas Kecamatan sukolilo serta Damkar kecamatan sukolilo.

    “ Apel kesiapsiagaan dengan berbagai persiapan dan kesiapsiagaan dari personil gabungan, diharapkan dapat mengurangi resiko bencana, dan meringankan beban masyarakat, jika sewaktu waktu terjadi bencana alam.

    Saat di temui di sela - sela kegiatan. Danramil 04/Sukolilo. Kapten Inf A Lut Fantri mengatakan. Bencana tidak kita harapkan. Tapi kalau terjadi, bisa penanggulangan bencana alam secara bersama-sama. Apabila kita lakukan bersama-sama, maka ke depan, saat melakukan penanggulangan akan cepat terselesaikan, " ucap Danramil. 

    “ Seluruh personel yang tergabung dalam tanggap bencana yang terdiri dari. TNI, Polri,  serta elemen masyarakat lainnya, sehingga jika sewaktu-waktu terjadi bencana alam maka personil gabungan siap turun ke lokasi bencana untuk membantu masyarakat, " pungkasnya. (Jon)

    SURABAYA
    Achmad Sarjono

    Achmad Sarjono

    Artikel Sebelumnya

    Tingkatkan SDM,  Danramil dan Babinsa Jajaran...

    Artikel Berikutnya

    Korem 084/Bhaskara Jaya Terima Bantuan bibit...

    Berita terkait

    Rekomendasi berita

    Tahap Dua, 2 Tersangka Korupsi PT. Waskita Beton Precast Segera Disidang
    Langkah Kompolnas dan Divisi Humas Polri Bangun Sinergitas Berikan Pelayanan Terbaik Kepada Masyarakat
    Perkembangan Terkini atas Pemberitaan Surat Tuntutan Para Terdakwa dalam Perkara Pembunuhan Brigadir J
    Kapolda Jatim Pimpin Upacara Serah Terima Jabatan Pejabat Polda dan Kapolres Jajaran
    dr. Hj. ST Saenab NB, M.Kes, DPO Korupsi RSUD Daya Kota Makasar Ditangkap Tim Tabur Kejagung

    Tags